Rabu, 27 Juli 2011

Indonesia Tanpa Gelar lagi :(

lagi-lagi indonesia tanpa gelar di Indonesia Open Super Series yang sudah naik tingkat menjadi Premier. sungguh disayangkan poin yang besar untuk bekal mengikuti Olimpiade jatuh ke pemain dari luar. Taufik Hidayat yang menjadi unggulan harus mundur ketika dikalahkan oleh unggulan lima dari Denmark, Peter Hoeg Gede. Firdasari sang Srikandi juga harus mundur ketika dikalahkan di Quarter Final. Indonesia hanya menyisakan 2 nomor di final Mixed Double dan Woman double.
Mixed Double yakni Lilyana Natsir/Ahmad Tontowi dan Woman Double Vita Marissa/Nadya Melati, mereka pun harus rela menjadi Runner Up  setelah masing-masing dikalahkan oleh pemain unggulan china yang menempati rangking 1 dunia. "lagi-lagi Indonesia tanpa gelar"
Butet/owi yang sebelumnya telah menjadi JUARA di 3 turnamen berturut-turut kini harus menelan pil pahit setelah dikalahkan oleh pemain china. tembok china terlalu kokoh untuk diruntuhkan.
mudah-mudahan di Indonesia Open Tahun depan indonesia bisa meraih gelar. ayo atlet indonesia jangan hanya jago dikandang orang lain, INDONESIA BISA... pasti BISA
Patut dibanggakan juga para penonton indonesia yang sangat antusias meneriakkan INDONESIA OPEN dilaksanakan di Istora Senayan, Jakarta. keramaian penonton juga yang menentukan pertandingan ini naik tingkat menjadi premier.
di kejuaraan Dunia yang akan di laksanakan London tanggal 8-14 agustus semoga indonesia bisa merebut gelar
INDONESIA #prok prok prok

Diberdayakan oleh Blogger.